Kode CSS margin left breadcrumb NavXT di theme twenty eleven

Artikel dengan judul "Kode CSS margin left breadcrumb NavXT di theme twenty eleven" ini akan menunjukkan kepada Anda solusi agar tampilan breadcrumb website wordpress Anda menjadi lebih cantik.
Karena tampa kode CSS margin left tersebut, tampilannya breadcrumb website wordpress Anda itu akan tidak bagus seperti ini!


Lihat letak tampilan breadcrumbnya terlalu melekat digaris tepi kiri website wordpress Anda! Hal itu terjadi bila theme website wordpress Anda adalah twenty eleven dan plugin breadcrumb yang Anda install adalah plugin Breadcrumb NavXT.
Supaya tampilan breadcrumbnya tidak melekat digaris tepi kiri website wordpress Anda, silahkan tambahkan kode CSS breadcrumb margin left berikut ini:

.breadcrumbs{ 
margin-left: 50px;    
}

ke kolom Customizing Additional CSS seperti ini!


Sekarang lihat hasilnya! klik website demonya Kursus Forex Online.
Tampilan breadcrumbnya sudah tidak melekat lagi digaris tepi kiri website wordpress Anda.

Demikianlah penjelasan kami mengenai kode CSS margin left breadcrumb NavXT di theme twenty eleven, semoga bermanfaat untuk Anda yang ingin mempercantik tampilan website wordpressnya.

Baca juga:

0 komentar



Emoticon